Kamis, 13 Januari 2022

Cara Mengobati Gondok Dengan Bawang Putih

 Cara Mengobati Gondok Dengan Bawang Putih


Cara Mengobati Gondok Dengan Bawang Putih - Gondok ialah suatu penyakit yang ditandai dengan pembengkakan pada kelenjar tiroid. Kelenjar Tiroid berfungsi untuk merangsang pada proses metabolisme pada tubuh.

Umumnya penyakit ini tidak menimbulkan rasa nyeri. Tetapi pembesaran kelenjar tiroid yang melewati batas dapat mengakibatkan seseorang batuk-batuk, dan parahnya pembesaran kelenjar tiroid ini dapat menyebabkan penderitanya kesulitan menelan hingga kesulitan bernapas.

Cara Mengatasi Gondok Dengan Bawang Putih

Bawang putih mengandung protein, lemak, serat, kalsium, zat besi, magnesium, fosfor serta kalium. Selain itu, bawang putih juga mengandung senyawa yang bisa berfungsi sebagai anti oksidan, anti bakteri, anti kanker serta anti radang.

Bawang putih mempunyai banyak khasiat yang berbeda beda untuk kesehatan, serta bisa menjadi nutrisi penting untuk penderita tiroid atau autoimun. Beberapa unsur yang terkandung pada bawang putih diantaranya allicin, ajoene, diallyl sulfide serta allyl methyl sulfide ini juga bisa membantu meningkatkan kesehatan seseorang dengan penyakit kardiovaskular, kanker, peradangan serta infeksi.

Tidak hanya dapat mengatasi gondok, bawang putih juga dapat membantu mengatur tekanan darah pada tubuh, memperkuat pertahanan tubuh seperti alergi, menghilangkan plak pada dinding arteri, membantu mengatur kadar gula darah serta mengusir parasit seperti cacing dari tubuh.

Cara Mengolah Bawang Putih Untuk Gondok

Ada 2 cara yang dapat lakukan untuk mengobati gondok dengan bawang putih diantaranya.

1). Yang pertama kamu hanya perlu mengunyah bawang putih mentah sebanyak 3-4 siung setiap hari secara rutin. Jika kamu tidak suka mengonsumsi bawang putih secara langsung, kamu bisa mencoba pengobatan dengan cara yang kedua.

2). Cara yang kedua, sediakan bawang putih yang sudah dicuci bersih lalu dicincang kecil-kecil atau cincang hingga halus kemudian tambahkan perasan lemon serta madu murni.

Cara penggunaanya rebus 1/2 sendok bawang putih yang sudah dicincang tadi kemudian masukan ke dalam secangkir kopi, lalu tambahkan 1 sendok madu murni. Konsumsi ramuan ini sebanyak 2 kali sehari hingga penyakit gondok kamu benar benar sembuh


Posted by : Cara Mengobati Gondok Di Leher


Cara Mengobati Gondok Dengan Bawang Putih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penyebab Munculnya Benjolan Di Belakang Telinga

  Penyebab Munculnya Benjolan Di Belakang Telinga Penyebab Munculnya Benjolan Di Belakang Telinga -  Benjolan di telinga belakang bisa diak...